MEMBACA AL QURAN DENGAN SUARA SIR (lirih) LEBIH UTAMA

 



Dari Uqbah bin' Amir radhyallahu' anhu Rasulullah Shallallhu' alaihi wa sallam bersabda :

الجاهربالقران كآلجاهربالصدقه والمسر بالقران كالمسرباصدقه

"Orang yang membaca Al Qur'an dengan suara keras, seperti orang yang bersedekah terang-terangan. Dan orang yang membaca Al Qur'an dengan lirih, seperti orang yang bersedekah  dengan sembunyi-sembunyi."

(HR. At-Tirmidzi no. 2919, dan Abu Daud no. 1333, Al-Baihaqi, 3/13. Dishahihkan oleh Al-Albani di Sahih Sunnah At-Tirmidzi)

Artikel : Mutiara_Salaf

   Oleh  : atilue_thea



Komentar

Postingan populer

KEUTAMAAN BERWUDHU

MEMELIHARA JENGGOT MERUPAKAN PERINTAH NABI MUHAMMAD SHALLALHU'ALAIHI WA SALLAM

DO'A MUSTAJAB KETIKA SUJUD